TESTING,TRACING AND TREATMENT COVID-19_DESA POGALAN_TAHUN 2021

administrator 26 Januari 2021 16:57:48 WIB

Dalam pencegahan penularan Covid-19 tidak hanya membutuhkan protokol kesehatan dengan memakai masker, menjaga jarak, dan mencuci tangan dengan sabun (3M), tetapi juga testing (pemeriksaan), tracing (pelacakan) dan treatment (perawatan). Dengan mengetahui orang yang positif maka bisa dilakukan isolasi dan penanganan yang tepat sehingga ada pencegahan penularan.

Testing dan Tracing Covid-19 ke rumah warga yang terpapar Covid-19 dan yang kontak erat dilakukan oleh Pemdes Pogalan, BKTM, BABINSA, PUSKESMAS dan Satgas Desa.

Kegiatan penelusuran kontak atau contact tracing merupakan cara Pemerintah Desa Pogalan dalam mencari dan memutus rantai Covid-19 setelah seorang pasien positif telah diidentifikasi.

(Senin 25/01/2021)

Komentar atas TESTING,TRACING AND TREATMENT COVID-19_DESA POGALAN_TAHUN 2021

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Komentar
 

Layanan Mandiri


Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.

Masukkan NIK dan PIN!

Media Sosial

FacebookTwitterGoogle PlussYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Jumlah pengunjung

Lokasi Pogalan

tampilkan dalam peta lebih besar